Terkini

Mensos Juliari Batubara Resmi Sandang Status Tersangka

Foto di ambil dari akun Instagram resmi Jokowi

Jakarta, jejakprofil.com – Presiden Joko Widodo menegaskan bahwa tidak akan melindungi siapa pun yang terlibat tindak pidana korupsi. Dikutip dari akun Instagram resmi Jokowi. Presiden Jokowi mengatakan seorang Pejabat Negara seharusnya menciptakan sistem yang menutup celah terjadinya korupsi baik untuk APBN maupun APBD Provinsi Kabupaten dan Kota. Apalagi jika itu …

Baca Selengkapnya »