Minggu , Juli 13 2025
Beranda / Hiburan (halaman 6)

Hiburan

Bawana Entertainment Launching Film Terbaru “Suami Yang Lain”

Jakarta, – Film “Suami Yang Lain” Tayang Serentak 4 Januari 2024, Hadirkan Kisah Cinta Segitiga Acha Septriasa, Morgan Oey dan Omar Daniel.Bawana Entertainment melahirkan film terbaru Suami Yang Lain yang disutradarai oleh sutradara senior John De Rantau, yang diperkuat barisan bintang papan atas Tanah Air dari Morgan Oey, Acha Septriasa, …

Baca Selengkapnya »

Hanung Bramantyo Kembali ke Genre Horor Lewat Trinil Setelah 17 Tahun berkutat dengan Drama dan Sejarah

Jakarta – Mengawali 2024, sutradara peraih 2 Piala Citra Hanung Bramantyo menghadirkan karya baru, Trinil. Ini Comeback Hanung Bramantyo di genre horor setelah 17 tahun. Kali terakhir, ta menggarap genre horor lewat Legenda Sundel Bolong pada 2007, yang kisahnya berlatar tahun 1965. Kini Hanung Bramantyo, lagi-lagi bermain dengan latar sejarah, …

Baca Selengkapnya »

Bangun Optimisme Kemajuan Desa, Kemendagri Gandeng Hanung Bramantyo Bikin Film Dokumenter

Jakarta, 28 November 2023 – Salah satu problem yang dihadapi banyak negara di dunia adalah urbanisasi. Mobilisasi penduduk dari desa ke kota yang terutama didorong oleh motivasi ekonomi, untuk mencari penghidupan yang lebih baik. Ada anggapan bahwa di desa sudah tidak ada harapan untuk maju dan sejahtera, karena itu mereka …

Baca Selengkapnya »

Film Berjudul “Rahasia Rasa” Diproduksi Anak Muda Jago Dalam Debut Awalnya Di Kancah Film Nusantara

Jakarta,10-11-2023 – Selama beberapa dekade terakhir, dunia perfilman Indonesia telah mengalami perkembangan yang mengesankan, baik di kancah lokal maupun internasional. Seiring dengan pertumbuhan positif tersebut, maka muncul bakat-bakat muda dengan segudang ide dan semangat membara yang akan menjadi masa depan industri perfilman Tanah Air. Salah satu bakat muda tersebut hadir …

Baca Selengkapnya »

Syukuran Film Horor berjudul ‘Arwah Sinden’

Bekasi, – Film berjudul ‘Arwah Sinden’ merupakan film yang bergenre horor. Film yang mengangkat kesenian jawa ini sudah selesai diproduksi dan siap tanyang. Sebagai rasa syukur kita mengadakan pemotongan tumpeng nasi kuning dan do’a bersama. Hany Handayani sebagai produser film menyampaikan film horor berjudul ‘Arwah Sinden’ ini mengangkat cerita sinden …

Baca Selengkapnya »

Pegadaian Ajak Gen-Z melek Finansial Melalui Web Series “Ali yang Terheran Herman”

Jakarta, 19 September 2023 – Sebagai bentuk strategi pemasaran dan literasi dalam memperkenalkan produk dan layanan ke masyarakat khususnya generasi muda, PT Pegadaian kembali meluncurkan web series bergenre komedi berjudul “Ali yang terheran Herman”. Web series karya sutradara Fajar Nugros ini dirilis melalui acara screening yang diselenggarakan di salah satu …

Baca Selengkapnya »

Cahya Band Akan Rilis Lagu Original “LABBAIK”

Jejakprofil.com – Masih adakah Group Band Cahya? Hal tersebut merupakan pertanyaan yang disampaikan oleh penggemar Band Cahya sebuah group band musik yang bergenre Religi. Para penggemar Band Cahya banyak yang menanyakan mengenai kapan Band Cahya akan merilis lagu originalnya lagi. Diketahui, Cahya Band telah banya merilis lagu original seperti, Marhaban …

Baca Selengkapnya »

Sigit Wardana Rilis Single “Lelaki Satu Wanita”

Jejakprofil.com – Setelah merilis single “Kisah Hidup Bapak Bapak” bulan Mei 2023 lalu, Sigit Wardana kembali merilis lagu baru berjudul “Lelaki Satu Wanita” pada tanggal 26 Juli 2023 bertepatan dengan hari ulang tahunnya.“Sekali-kali boleh ya saya kasih hadiah ulang tahun untuk diri sendiri”, canda pria kelahiran Bogor ini. “Musiknya simpel …

Baca Selengkapnya »

Penyanyi Bona Paputungan Tampil Lagi di Car Free Day di Sudirman Jakarta

Jakarta – Untuk kedua kalinya Bona Paputungan penyanyi balada dengan lirik-lirik kritis, tampil di Car Free Day (CFD) di Dukuh Atas, Sudirman, Jakarta Pusat, Minggu (2/7/2023). Tampak Bona Paputungan tampil atraktif dan penuh semangat membius para penonton yang hadir.  Acara Show Live Music ini digelar MB Production dengan didukung oleh …

Baca Selengkapnya »